Rabu, 26 Maret 2014

Rabu, Maret 26, 2014

Rehabilitasi Untuk Selamatkan Korban Penyalah Guna Narkoba


Pelaksanaan vonis terhadap pencandu Narkotika merupakan implementasi dari Undang-undang Nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika, khususnya pasal 54, 55, 103, dan 127, yang bersifat lebih humanis kepada korban penyalahgunaan Narkotika namun keras terhadap para pengedar, importer dan produsen Narkotika. Dalam pasal tersebut dijelaskan bahwa pecandu dan korban penyalahgunaan Narkotika wajib menjalani proses rehabilitasi medis dan social.

(*Kutipan dari Sinar BNN)

Selasa, 25 Maret 2014

Selasa, Maret 25, 2014

Antara DMasiv dan Sheryl Sheinafia

Senin, 24 Maret 2014

Senin, Maret 24, 2014

Bergaya Hidup Sehat ala Chef Kongs

Sekarang bukan hanya kaum hawa saja yang peduli dengan masakan yang sehat, namun kaum adam pun sudah mulai melirik dan juga peduli dengan masakan yang sehat. Di berbagai media sering diberitakan bahwa banyak berbagai penyakit yang ditimbulkan salah satunya karena masakan yang tidak sehat.

Mengkonsumsi makanan yang tidak sehat akan membuat tubuh mudah di serang penyakit.Makanan yang umumnya kita konsumsi sehari-hari pastinya mengandung lemak, namun lemak tak selamanya buruk bagi tubuh asalkan kadar lemak yang kita peroleh dari berbagai sumber makanan tak melebihi batas normal. Banyak mengonsumsi makanan yang tinggi lemak atau lemak jenuh akan membawa dampak buruk bagi kesehatan tubuh.